Postingan

Ikuti Tips ini! agar Jaringan WiFi kamu Tetap Aman

Gambar
Apakah kamu memiliki jaringan Internet WiFi pribadi di rumah atau bekerja di jaringan internet di kantor dengan banyak pengguna? Apapun itu, keamanan jaringan Wireless sangatlah penting. Jaringan internet terbuka yang tidak kamu amankan akan membuat data vital rentan terhadap serangan hacker dan gangguan lainnya. Atau mungkin ada seseorang akan mencuri jaringan internet kamu dan menggunakan jaringan internet tersebut secara gratis tanpa sepengetahuan kamu yang bisa mengakibatkan akses internet lemot, menghabiskan bandwidth kamu. Berikut adalah lima tips sederhana yang bisa kamu lakukan untuk mengamankan jaringan Wireless atau WiFi kamu. Jangan Menggunakan Nama Jaringan Wireless Default (SSID) Service Set Identifier (SSID) adalah nama jaringan WiFi kamu. Router dilengkapi dengan ID standar dan standar yang ditetapkan oleh pabrikan. Mudah bagi peretas untuk mengidentifikasi jenis router, mencari SSID default, dan memecahkan enkripsi-nya, jadi penting untuk mengubah SSID default dan mengg...

Pentingnya Memiliki Koneksi Internet yang Cepat dan Stabil

Gambar
Kebutuhan akan koneksi internet yang stabil di masa sekarang tentu saja jadi bagian penting dalam kehidupan. Bagaimana tidak, melalui internet kita bisa mendapatkan beragam informasi serta melakukan berbagai macam aktivitas, seperti belanja online, belajar, ikut kursus online, berkomunikasi dengan relasi, teman, atau komunitas, hingga memesan transportasi dan makanan. Tanpa adanya internet, bisa jadi kita akan ketinggalan zaman. Tak bisa dimungkiri, keberadaan internet memang memudahkan semua orang untuk melakukan beragam aktivitas. Oleh karena itu, hampir semua keluarga saling berlomba-lomba untuk memasang provider internet terbaik di rumahnya supaya tetap bisa update mengenai berita-berita terkini. Kebanyakan orang lebih memilih provider yang menyediakan paket internet rumah unlimited supaya mereka tidak khawatir akan kehabisan kuota internet dalam jangka waktu tertentu. Saya juga begitu. Apa lagi saat saya memang sering browsing berbagai literatur luar dan melakukan pengund...

Ikuti Tips ini untuk Memilih Provider terbaik sesuai dengan Kebutuhan

Gambar
Untuk mendukung kegiatan belajar maupun bekerja secara daring dibutuhkan internet dengan kecepatan yang mumpuni. Sehingga semua pekerjaan dapat selesai tepat waktu dan maksimal. Provider wifi yang tepat bisa membantu kamu untuk mendapatkan kecepatan internet yang mumpuni. Untuk itulah, pemilihan provider Internet terbaik ini tidak bisa dilakukan sembarangan. untuk itu yuk simak tips untuk memilih Provider WiFI rumah.  Pastikan Rumah kamu termasuk Jangkauan Provider. Sebelum memilih provider wifi yang tepat untuk penggunaan internet rumah adalah jangkauan provider. Hal ini sangat penting sebab akan menjadi sia-sia jika kamu memasang layanan internet wifi namun sinyal tak sampai atau bahkan tidak ada sama sekali.  Jika tidak ada sinyal, maka tujuan pemasangan tidak akan tercapai. Oleh sebab itu, tanyakan terlebih dahulu kepada petugas provider WiFi yang akan kamu pilih mengenai jangkauan mereka, apakah sampai kawasan rumah kamu.  Pahami Tujuan Penggunaan Wifi Sebagai Intern...

Ketahui apa itu kode 400 Bad Request yang muncul pada Website

Gambar
  Error 400 Bad Request adalah error yang terjadi saat server tidak memahami permintaan dari pengunjung website. Ketidakpahaman ini disebabkan karena permintaan tersebut tidak tepat atau corrupt di tengah proses pengiriman data.  400 Bad Request ini akan menampilkan error yang berbeda di setiap websitenya. Berikut kami berikan daftar error 400 Bad Request yang umumnya terjadi: 400 Bad Request Bad Request. Your browser sent a request that this server could not understand. Bad Request – Invalid URL HTTP Error 400 – Bad Request Bad Request: Error 400 HTTP Error 400. The request hostname is invalid. 400 – Bad request. The request could not be understood by the server due to malformed syntax. The client should not repeat the request without modifications. Daftar error di atas terjadi karena beberapa hal—yang akan kami bahas tepat di bawah ini. Namun umumnya, masalah tersebut terdapat pada sisi klien (pengunjung website), bukan pada sisi server. Penyebab 400 Bad Request Ada beberapa...

Mengenal apa itu Metaverse yang membuat Internet menjadi Terasa Nyata

Gambar
Salah satu istilah di bidang teknologi yang saat ini sedang ramai diperbincangkan adalah metaverse. Lantas, apa itu metaverse ? Meskipun istilah ini sedang ramai diperbincangkan terutama oleh mereka para techno-lovers , namun masih belum banyak orang memahami dengan jelas bentuk teknologi canggih ini. Meskipun istilah metaverse cukup banyak menyita perhatian masyarakat dunia, sesungguhnya istilah atau konsep yang ada pada metaverse bukanlah hal baru. Namun keberadaan konsep metaverse ini banyak mendapat pertentangan dari masyarakat yang khawatir teknologi ini membahayakan eksistensi manusia.   Apa itu Metaverse ? Secara istilah, metaverse adalah istilah dalam teknologi Augmented Reality atau AR yang memungkinkan individu di seluruh dunia untuk saling berinteraksi dengan individu lainnya secara virtual. Di dalam dunia metaverse , dunia realitas akan dileburkan dan diubah menjadi dunia virtual. Berbeda dengan dunia digital hari ini, dunia virtual di dalam metaverse memungkinkan man...

Perhatikan Beberapa Poin ini! Jika Ingin Pasang WiFi dirumah atau Kantor

Gambar
  Sambungan internet secara nirkabel (Wi-Fi) merupakan salah satu yang umum digunakan masyarakat supaya tersambung ke jaringan internet. Lantas, bagaimanakah memilih provider WiFi yang sesuai dengan keinginan kamu? Yuk simak Point dibawah ini. Internet merupakan salah satu hal wajib dimiliki oleh masyarakat masa kini, karena dengan internet masyarakat dapat mengakses apa saja secara Digital. Bagi masyarakat masa kini sambungan internet yang stabil, kencang dan murah merupakan hal yang wajib. Memasang WiFi dirumah menjadi salah satu pilihan masyarakat untuk memenuhi keinginannya akan internet. Meskipun mempunyai kelemahan dan kelebihan tersendiri, masyarakat tetap memasang WiFi untuk membantunya agar tetap terhubung ke jaringan Internet. WiFi sendiri mempunyai beberapa kelebihan dibandingkan menggunakan data seluler, kelebihan yang paling terasa adalah jumlah pengguna. Meski sama-sama bisa diandalkan WiFi memiliki jaringan yang lebih stabil dibandingkan data seluler. Selain kelebiha...